Gunungsitoli (01/09/2021), Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Kota Gunungsitoli melalui Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Gunungsitoli selaku juru bicara Satuan Tugas kembali menyampaikan informasi terkini perkembangan Covid-19 di Kota Gunungsitoli.

Sesuai dengan surat keterangan yang diterima oleh Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Kota Gunungsitoli dari RSU Siti Hajar Medan, Uptd Puskesmas Kecamatan Gunungsitoli, Uptd Puskesmas Kecamatan Gunungsitoli Selatan, Praktek Dokter Anggelina Angkola, RS Metta Medika II Sibolga, dan dari RSUD dr. M. Thomsen Nias, berdasarkan hasil Swab PCR, Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 dan Swab TCM  terdapat penambahan terkonfirmasi positif Covid-19 sebanyak 6 orang, dengan rincian sebagai berikut: 

No.NamaInisialJenis KelaminUmurTanggal Hasil PositifPemeriksaan SpesimenAlamat DomisiliPekerjaanKeterangan
1.Yustina HondroYHP24 Tahun30 Agustus 2021Swab PCR Positif RSU Siti Hajar MedanKelurahan Saombo, Kecamatan GunungsitoliWiraswastaIsolasi Mandiri Di Rumah
2.Tuti Asli ZendratoTAZP60 Tahun31 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Uptd Puskesmas Kecamatan GunungsitoliLasara, Desa Tarakhaini, Kecamatan Gunungsitoli AlooaPetani / PekebunIsolasi Mandiri Di Rumah
3.PEPNPEPNP12 Tahun31 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Uptd Puskesmas Kecamatan Gunungsitoli SelatanDesa Dahana Tabaloho, Kecamatan GunungsitoliPelajarIsolasi Mandiri Di Rumah
4.Sutan Bratha Fransiskus PurbaSBFPL32 Tahun31 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Praktek Dokter Anggelina AngkolaDesa Sifalaete Tabaloho, Kecamatan GunungsitoliAuditor BRIIsolasi Mandiri Di Rumah
5.Ribka Margareth HuraRMHP26 Tahun31 Agustus 2021
(Pengambilan Swab 30 Agustus 2021)
Swab PCR Positif RS Metta Medika II SibolgaDesa Madula, Kecamatan GunungsitoliWiraswastaIsolasi Mandiri Di Rumah
6.Abdi Yan Putra LaseAYPLL34 Tahun30 Agustus 2021Swab TCM Positif RSUD dr. M. Thomsen NiasJl. Lahewa No. 158 Perumnas Griya Harapan, Desa Fodo, Kecamatan Gunungsitoli SelatanWiraswastaMeninggal Dunia Tgl 31 Agustus 2021

Dengan penambahan 6 orang tersebut maka jumlah kumulatif terkonfirmasi positif Covid-19 di Kota Gunungsitoli sampai dengan saat ini adalah 2.143 orang.

Selain penambahan yang terkonfirmasi positif, terdapat juga penambahan pasien terkonfirmasi positif Covid-19 yang dinyatakan sehat sebanyak 21 orang dengan rincian sebagai berikut:

No.NamaInisialJenis KelaminUmurTanggal Hasil PositifPemeriksaan SpesimenAlamat DomisiliPekerjaanKeterangan
1.Augustina TelaumbanuaATP58 Tahun16 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Rsud Dr. M. Thomsen Nias ;

Swab Pcr Positif Rsud Dr. M. Thomsen Nias
(16-08-2021)
Jl. M. Hatta Ii No. 06 Lingkungan Iii Afilaza, Kelurahan Pasar Gunungsitoli, Kecamatan Gunungsitoli  
2.Talima ZamasiTZL59 Tahun16 Agustus 2021Swab Pcr Positif Rsud Dr. M. Thomsen NiasDesa Tetehosi I, Kecamatan Gunungsitoli Idanoi  
3.Yemima ZebuaYZP23 Tahun18 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Uptd Puskesmas Kecamatan Gunungsitoli SelatanJl. Damai, Desa Luahalaraga, Kecamatan Gunungsitoli SelatanGuru 
4.Feniaman TelaumbanuaFTL33 Tahun17 Agustus 2021Swab Pcr Positif Rs Murni Teguh MedanJl. Yos Sudarso, Desa Ombolata Ulu, Kecamatan Gunungsitoli  
5.Djahiras Mt NababanDMNL80 Tahun19 Agustus 2021Swab Tcm Positif Rsud Dr. M. Thomsen NiasJl. Sutomo, Desa Lasara Bahili, Kecamatan Gunungsitoli  
6.Masdelima HuluMHP30 Tahun20 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Uptd Puskesmas Kecamatan Gunungsitoli IdanoiDesa Sisobahili Tabaloho, Kecamatan GunungsitoliPns Uptd Puskesmas Kecamatan Gunungsitoli Alo’oa 
7.Etieli ZegaEZL41 Tahun20 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Uptd Puskesmas Kecamatan GunungsitoliDesa Niko’o Tano Dao, Kecamatan Gunungsitoli Alo’oaHonorer Uptd Puskesmas Kecamatan Gunungsitoli Alo’oa 
8.Tali Zaro ZegaTZZL42 Tahun20 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Uptd Puskesmas Kecamatan GunungsitoliDesa Niko’o Tano Dao, Kecamatan Gunungsitoli Alo’oaHonorer Uptd Puskesmas Kecamatan Gunungsitoli Alo’oa 
9.Yusri Ferlianus ZegaYFZL18 Tahun20 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Uptd Puskesmas Kecamatan GunungsitoliDesa Niko’o Tano Dao, Kecamatan Gunungsitoli Alo’oa  
10.Kasiani LaseKLP37 Tahun20 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Klinik Pratama TabitaKomplek Perumahan Dinas Dosen Stt Bnkp Sunderman, Jl. Pendidikan No. 19, Desa Sisobahili Tabaloho, Kecamatan GunungsitoliPns 
11.Satdiman Tuberta GuloSTGL33 Tahun19 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Rsud Dr. M. Thomsen NiasDesa Sisobahili Tabaloho, Kecamatan Gunungsitoli  
12.Dinny Anggi Astrina NapitupuluDAANP23 Tahun19 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Klinik Pratama SehatKelurahan Saombo, Kecamatan GunungsitoliMengurus Rumah Tangga 
13.Robbi AzharRAL41 Tahun19 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Klinik Pratama SehatKelurahan Saombo, Kecamatan GunungsitoliPns Kantor Syahbandar Gunungsitoli 
14.Yasmen GeaYGL29 Tahun21 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Klinik Pratama SehatDesa Onowaembo, Kecamatan Gunungsitoli IdanoiVikaris 
15.Nikmah Gustika LubisNGLP25 Tahun21 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Klinik Polres NiasAsrama Polres Nias, Kelurahan Ilir, Kecamatan Gunungsitoli  
16.M Ryan AlifMRAL25 Tahun21 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Klinik Polres NiasJl. Bhayangkara No. I Aspol Polres Nias, Kelurahan Ilir, Kecamatan Gunungsitoli  
17.MuchlisunMP58 Tahun21 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Uptd Puskesmas Kecamatan GunungsitoliJl. Kelapa No.28 Lingk. Viii, Kelurahan Ilir, Kecamatan GunungsitoliMengurus Rumah Tangga 
18.Ika SalmiyahISP28 Tahun21 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Uptd Puskesmas Kecamatan GunungsitoliJl. Kelapa No.28 Lingk. Viii, Kelurahan Ilir, Kecamatan GunungsitoliPns Uptd Puskesmas Kecamatan Gunungsitoli Utara 
19.Dwi Noor AnjaniDNAP24 Tahun21 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Uptd Puskesmas Kecamatan GunungsitoliJl. Kelapa No.28 Lingk. Viii, Kelurahan Ilir, Kecamatan GunungsitoliPelajar 
20.Ahmad Fauzy HusinAFHL61 Tahun21 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Uptd Puskesmas Kecamatan GunungsitoliJl. Kelapa No.28 Lingk. Viii, Kelurahan Ilir, Kecamatan GunungsitoliWiraswasta 
21.Novinta Heriyani ZegaNHZP37 Tahun22 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Uptd Puskesmas Kecamatan Gunungsitoli ;

Swab Pcr Positif Rsud Dr. M. Thomsen Nias
(23-08-2021)
Jl. Yos Sudarso No. 70, Kelurahan Saombo, Kecamatan GunungsitoliPns Uptd Puskesmas Kecamatan Gunungsitoli Utara 

Dengan penambahan 21 orang tersebut maka jumlah yang sudah dinyatakan sehat sampai dengan saat ini sebanyak 2.042 orang.

Selanjutnya diinformasikan pada tanggal 31 Agustus 2021, terdapat penambahan 1 orang yang meninggal dunia atas nama Abdi Yan Putra Lase, Laki-Laki (34 Tahun), Alamat Domisili Jl. Lahewa No. 158 Perumnas Griya Harapan, Desa Fodo, Kecamatan Gunungsitoli Selatan, sehingga jumlah yang meninggal dunia sampai saat ini sebanyak 56 orang.

Sementara terkonfirmasi positif Covid-19 yang masih dalam perawatan/isolasi sebanyak 45 orang.

#PatuhiProtokolKesehatan

#PakaiMasker

#JagaJarak

#HindariKerumunan

#CuciTangan

(Press Release No. 206/PR-Diskominfo/2021 Tanggal 01 September 2021).

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini