Gunungsitoli (27/08/2021), Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Kota Gunungsitoli melalui Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Gunungsitoli selaku juru bicara Satuan Tugas kembali menyampaikan informasi terkini perkembangan Covid-19 di Kota Gunungsitoli.

Sesuai dengan surat keterangan yang diterima oleh Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Kota Gunungsitoli dari Praktek Dokter Innes Ruth Wahyuni Zega, berdasarkan hasil Swab Nasofaring RDT Angiten Covid-19, terdapat penambahan terkonfirmasi positif Covid-19 sebanyak 1 orang, dengan rincian sebagai berikut:  

No.NamaInisialJenis KelaminUmurTanggal Hasil PositifPemeriksaan SpesimenAlamat DomisiliPekerjaanKeterangan
1.Juli Diana Sari ZalukhuJDSZP35 Tahun26 Agusutus 2020Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Praktek Dokter Innes Ruth Wahyuni ZegaKelurahan Ilir, Kecamatan GunungsitoliMengurus Rumah Tangga  Isolasi Mandiri Di Rumah

Dengan penambahan 1 orang tersebut maka jumlah kumulatif terkonfirmasi positif Covid-19 di Kota Gunungsitoli sampai dengan saat ini adalah 2.126 orang.

Selain penambahan yang terkonfirmasi positif, terdapat juga penambahan pasien terkonfirmasi positif Covid-19 yang dinyatakan sehat sebanyak 13 orang dengan rincian sebagai berikut:

No.NamaInisialJenis KelaminUmurTanggal Hasil PositifPemeriksaan SpesimenAlamat DomisiliPekerjaanKeterangan
1.Atilia HuraAHP61 Tahun02 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Rsu Bethesda Gunungsitoli ;

Swab Tcm Positif Rsud Dr. M. Thomsen Nias
(03-08-2021)
Desa Idanotae, Kecamatan Gunungsitoli IdanoiPetani / Pekebun 
2.Evariani TelaumbanuaETP47 Tahun04 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Uptd Puskesmas Kecamatan Gunungsitoli Utara

Swab Pcr Positif Rsud Dr. M.  Thomsen Nias
(13-08-2021)
Jl. Supomo No. 2, Desa Mudik, Kecamatan GunungsitoliPns Uptd Puskesmas Kecamatan Gunungsitoli Utara 
3.FATFATP15 Tahun09 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Uptd Puskesmas Kecamatan GunungsitoliDusun I, Desa Sifalaete Ulu, Kecamatan Gunungsitoli  
4.Yanufati LarosaYLL36 Tahun16 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Laboratorium Klinik Gajah MadaDesa Binaka, Kecamatan Gunungsitoli Idanoi  
5.Martini LaseMLP40 Tahun16 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Laboratorium Klinik Gajah MadaDesa Binaka, Kecamatan Gunungsitoli Idanoi  
6.DBHDBHL8 Tahun16 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Uptd Puskesmas Kecamatan GunungsitoliJl. Diponegoro No. 320, Kelurahan Ilir, Kecamatan Gunungsitoli 
7.Satiadi TelaumbanuaSTP57 Tahun16 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Rsud Dr. M. Thomsen Nias ;

Swab Tcm Positif Rsud Dr. M. Thomsen Nias
(18-08-2021)
Jl. Meteorologi No. 09, Desa Hilina’a, Kecamatan  Gunungsitoli  
8.GJGGJGP5 Tahun16 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Uptd Puskesmas Kecamatan Gunungsitoli IdanoiDesa Simanaere, Kecamatan Gunungsitoli Idanoi  
9.Noniawati TelaumbanuaNTP46 Tahun16 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Klinik Pratama SehatJl.Sirao No. 20, Kelurahan Pasar Gunungsitoli, Kecamatan GunungsitoliPns Dinas Perdagangan Dan Perindustrian Kota Gunungsitoli 
10.Muhammad Rifqi AnandaMRAL22 Tahun16 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Klinik Polres NiasRusunawa Polres Nias, Kelurahan Ilir, Kecamatan GunungsitoliPolri 
11.Arota Ziduhu ZebuaAZZL24 Tahun16 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Klinik Polres NiasJl. Fondrako, Desa Hilina’a, Kecamatan GunungsitoliPolri 
12.Hilaros Murni Fatilinia ZegaHMFZP27 Tahun16 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Klinik Pratama TabitaJl. Magiao No. 41, Kelurahan Saombo, Kecamatan GunungsitoliKaryawan Bumd 
13.Ernius Wirawasta HuluEWHL39 Tahun16 Agustus 2021Swab Nasofaring Rdt Antigen Covid-19 Klinik Pratama Gaudium VitaeJl. Diponegoro No. 320, Kelurahan Ilir, Kecamatan GunungsitoliPns 

Dengan penambahan 13 orang tersebut maka jumlah yang sudah dinyatakan sehat sampai dengan saat ini sebanyak 1.995 orang.

Selanjutnya diinformasikan pada tanggal 26 Agustus 2021, terdapat penambahan 1 orang yang meninggal dunia atas nama Baziduhu Telaumbanua, Laki-laki (59 Tahun), Alamat Domisili Desa Tetehosi I, Kec. Gunungsitoli Idanoi, sehingga jumlah yang meninggal dunia sampai saat ini sebanyak 55 orang.

Sementara terkonfirmasi positif Covid-19 yang masih dalam perawatan/isolasi sebanyak 76 orang.

#PatuhiProtokolKesehatan

#PakaiMasker

#JagaJarak

#HindariKerumunan

#CuciTangan

(Press Release No. 201/PR-Diskominfo/2021 Tanggal 27 Agustus 2021).

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini